Selasa, 29 November 2011

KABUPATEN MAJALENGKA

Kabupaten Majalengka berada di Provinsi JawaBarat Majalengka dikenal juga sebagai kota angin,mungkin itu disebut dari angin yang besar di kabupaten Majalengka.Majalengka juga mempunyai makanan khas yaitu Raginang dan yang sangat terkenal adalah kecapnya yaitu Cap Ban Bersayap yang sangat dipopulerkan oleh masyarakat Majalengka.

 Majalengka juga berbatasan dengan Cirebon,Indramayu dan Sumedang . Majalengka juga mempunyai sekolah paforit dan sekolah tinggi negri meskipun hanya mempunyai 1 universitas,dan yang tekenal di Majalengka adalah wisata-wisatanya yang masih bahari dan sangat bagus juga Majalengka akan membangun sebuah Bandara internasional di Kec.jatitijuh meskipun belum selesai tapi itu sangat bermanfaat bagi pelajar , sekarang di Majalengka setiap siswa sudah diwajibkan untuk berbahasa inggris.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar